Kamis, 02 Desember 2021

Kumpulan Resep Makanan Minuman

Bahan utama Balado Cumi    750 gram cumi basah (ukuran sedang)    50 gram daun kemangi    2 lembar daun salam    1 cm lengkuas, memarkan    1 batang sarai ( ambil bagian putihnya)    1 ruas jahe, memarkan    100 cc air kaldu    2 buah jeruk nipis    Garam    8 butir bawang merah    3 siung bawang putih    7 buah cabai merah    10 buah cabai rawit    5 butir kemiri    ½ sdt kencur bubuk (1 ruas)    2 sdt sdt kunyit bubuk (1 ruas)    Garam secukupnyaBersihkan cumi, lumuri air jeruk dan garam. Biarkan selama 15 menit. Tumis bumbu halus, masukan serai, daun salam, jahe dan garam. Aduk sampai harum. Masukan cumi, tambahkan sedikit air, aduk rata dan diamkan sampai air agak berkurang. Masukan kemangi, aduk sebentar.Angkat dan sajikan.Resep Kue Putu Bumbung, Jajanan

Resep kue Putu Bumbung– Huah, hari minggu ini kelabu banget alias mendung terus. Sempatdiguyur hujan beberapa jam, kota Bandar Lampung menjadi dingin – dingingimana gitu? Rencana sekeluarga untuk long weekend ke luar kota jadibatal, karena kendaraan andalan tidak mau diajak kompromi. Terpaksa dehditandu ke bengkel karena sakit parah. Untuk mengurangi kekecewaan siDimas, Bapake seharian ini menemani Dimas main game. Wah, ada untungnyakegiatan luar kota batal. Karena kehangatan dirumah menjadi hidup olehgelak tawa mereka berdua.Untuk menambah hangat suasana keluarga, saya buatkan kue Putu Bumbung yang disajikan hangat. Resep Kue Putu yang termasuk kue jajanan pasar ini mudah sekali dibuat. Kebetulan bahan baku kue putu bumbung tersedia banyak dikampung ini. Tidak butuh waktu lama untuk menyajikan kue putu bumbung. Ini dia resep kue putu bumbung yang saya bicar akan.Bahan kue putu bumbung

250 gram tepung beras100 ml air mendidih2 sdm perasan air daun suji1/2 sdt pasta daun pandan (jika tidak ada daun perasan daun pandan asli)1/2 sdt garam175 gram gula merah, iris tipis140 gram parutan kelapa, kukus dengan sedikit garamCara membuat kue putu bumbungKukustepung beras selama 60 menitan (1 jam) dengan api sedang. Setelah ituangkat, tuang air mendidih, air daun suji, pasta pandan, dan garam. Adukhingga rata. Setelah itu ayak (saring) adukan tepung beras yang sudahtercampur tadi sehingga tidak menggumpal. Ambil cetakan bambu denganukuran lebar 3 cm dan tinggi 7 cm. Jika tidak ada cetakan bambu (bumbung), dapat digunakan cetakan kue dengan ukuran tersebut.Masukkanhasil ayakan tepung beras tadi kedalam cetakan bumbung sepertiganya.Sedikit ditekan supaya agak padat. Beri 1-2 irisan gula merah, lalupenuhkan kembali dengan ayakan tepung sampai agak padat. Letakan bumbung (cetakan) diatas dandang yang beralaskan sarang dengan lubang-lubang. Lubang-lubang ini merupakan jalan uap untuk mematangkan Kue Putu. Kukus kue putu hingga matang.Keluarkan dari kukusan, sajikan Kue putu dengan taburan kelapa parut dan ditemani minuman wedang jahe. Cukup untuk 20 pieces kue putu. Oiya, resep martabak coklat manis juga enak. Selamat mencoba dan Selamat berakhir pekan!Resep Nasi Jinggo (Bali)

Pelengkap Nasi Jinggo (Bali)

Nasi PutihKering TempeAyam PelalahSerundengSambal Sero

Bahan Sambal Sero:5 bh cabai merah keriting, potong-potong10 bh cabai rawit merah, potong-potong1 sdt terasi½ sdt garam½ sdt gula pasir4 sdm minyak goreng

Cara Membuat Sambal Sero

Tumis cabai dan terasi sampai harum. Angkat lalu haluskan.Panaskan sisa minyak, masukkan cabai dan terasi yang sudah halus, tambahkan garam dan gula, masak sampai matang.

1 butir kelapa setengah tua, kupas, parut kasar2 cm lengkuas memarkan2 btg serai memarkan2 lbr daun salam150 ml air2 ½ sdm gula pasir2 sdm minyak goreng

1 sdm ketumbar8 bh bawang merah3 siung bawang putih2 btr kemiri1/2 sdt asam jawa4 sdm gula merah1 ½ sdt garam

Cara Membuat SerundengMasak kelapa, bumbu halus, lengkuas, serai, dan daun salam sambil diaduk hingga rata.Tambahkan air dan gula pasir, masak hingga kelapa berwarna kecokelatan.Masukkan minyak goreng, kecilkan api. Masak sambil diaduk terus sampai bumbu meresap.

Sumber: http://panginan.blogspot.com/2008/07/nasi-jinggo-bali.htmlResep Ayam Panggang Keraton

Bahan Ayam Panggang Keraton:1/2 ekor ayam, potong 2 bagian2 ruas jari jahe, memarkan2 lbr daun salam750 L air panas150 g tomat, cincang kasar1 sdm gula merah, sisir3 sdm minyak gorengGaram, lada & kaldu non MSG secukupnya

Bumbu gerus kasar untuk Ayam Panggang Keraton5 butir bawang merah3 siung bawang putih5 bh cabe merah

Cara Membuat Ayam Panggang KeratonPanaskan minyak, masukan bumbu gerus, ayam, jahe & daun salam,aduk & masak hingga ayam berubah warnaTambahkan air panas, aduk hingga mendidih, masukan tomat, gula merah & garam, lada, penyedap non msg aduk & masak dengan api sedang hingga kuah hampir kering & ayam cukup empuk.Siapkan bara api, panggang ayam sambil di bolak balik & diberi sisa bumbu agak mengering, sajikan

Sumber: http://bumburesepmasakan.blogspot.com/2011/02/ayam-panggang-keraton.htmlResep Martabak Manis Isi Keju, Misis, Kacang

Jika ibu2 sering ngelihat atau bahkan membeli martabak yang sering dijual ditepi jalan. Yup, resep yang dipakai sama saja kok, dijamin martabak manis buatan ibu2 tidak kalah bahkan lebih baik daripada mereka. Dan bisa digunakan sebagai makanan untuk keluarga diwaktu malam maupun malan hari.

Dan ini dia resep untuk membuatnya :

Bahan-bahan  martabak manis :

250 g tepung terigu1/2 sdt baking soda400 ml susu cair1/2 sdt garam1 butir telur30 g gula pasir

Sedangkan isian yang digunakan dalam martabak nantinya adalah sebagai berikut :

susu kental manisgula pasirbutter untuk olesancoklat meisiskacang tanahkeju

Cara membuat martabak keju adalah sebagai berikut :Campur semua bahan untuk adonan martabak jadi satu.Aduk rata.Lalu diamkan selama 1 jam atau lebih.Panaskan loyang martabak .Tambahkan baking soda lalu aduk rata.Kemudian masukan adonan martabak ke dalam loyang/wajan teflon.Tunggu adonan hingga bersarang, taburkan gula pasir secukupnya.Tutup loyang martabak/wajan sampe matang.Angkat martabak, lalu olesi dengan butter taburkan coklat, kacang dan keju, lalu tambahkan susu kental manis.Lipat martabak, olesi bagian luar dengan butter.Potong2 lalu sajikan

Sangat sederhana sekali bukan untuk membuat martabak manis, cara membuatnya memang mungkin bagi yang belum berpengalaman membuat martabak sebelumnya akan sedikit susah. Namun dengan sedikit pengalaman dan keuletan, pasti itu bisa dilalaui. Tunggu resep martabak bintang yang lain, dijamin pasti uenak tenan. Oh ya! satu lagi! gambar diatasn hanya ilustrasi aja he heRESEP MARTABAK TELOR

Bahan MARTABAK TELORTelorDaun Bawang diiris 1/2 cmBumbu Kari Daging sapi giling (sesuai selera)Kulit LumpiaLadaGaram secukupnyaArak CinaKaldu SapiBawang putih, dikeprek dan diiris halusBawang Bombay, iris halus

Cara membuat MARTABAK TELORTumis bawang putih, bawang bombay dan daging sapi giling, setelah matang, angkat.Campur telor, daun bawang tumis daging sapi, arak cina, lada, garam, kaldu sapi, dan bumbu kari.Kemudian, isi kulit lumpia dengan campuran diatas dan digoreng hingga matang.Catatan: Jumlah disesuaikan dengan kebutuhan dan selera.Martabak Imut Manis

Bahan Resep Martabak Mini Manis250 gram tepung terigu protein sedang1/2 sendok teh baking powder1/8 sendok teh vanili bubuk1/4 sendok teh garam75 gram gula pasir1 butir telur, dikocok lepas325 ml air

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Kliping Resep

Recipe : Nougat salmon steak with pure cauliflower ala Chef Hikmat Bahan salmon: 165 gram salrnon fillet 20 ml minyak zaitun Rosemary secuk...